Sabtu, 27 Maret 2010

= Student Music Television (SMTV) Indonesia

Student Music Television (SMTV)

Student Music Television (SMTV) hadir membangun kreativitas bangsa. Siar di jaringan SMTV puluhan kota di Indonesia setiap harinya, melibatkan ribuan siswa sekolahan dan artis musisi seNusantara.

QBeat Video Song Academy adalah pihak penginisiasi utama SMTV Program dan program2 pendukungnya.
Student Music Television (SMTV) adalah program televisi Remaja dan Musik.Program televisi melibatkan kolaborasi aktivitas dua komunitas yakni komunitas pelajar dan komunitas musisi Indie se Indonesia seraya mendorong Nation Building (Indonesia Tourism , Go Green dan Humanity) melalui gerakan remaja.

SMTV(Student Music Television)Indonesia menerapkan produksi konten tayang melibatkan partisipasi aktif langsung komunitas, bersama komunitas pelajar kreatif Indonesia(student clipmaker, student filmmaker"musical movie", vj student, model student, artist student)dan komunitas musisi seNusantara (band/solois)berkolaborasi membangun konten episode mengandung pesan nation building (Indonesia Tourism,go green, humanity), sekaligus promosi lagu.Talenta2 pelajar kreatif didukung keberadaan QBeat Video Song Academynya SMTV(praktek lapangan)dan YODA (http://youthdistance.com). Salam SMTV.http://smtvindonesia.com

Berbagai variasi program televisi yang segar dan menarik mengisi kehadiran SMTV, seperti berbagai bentuk Student Music Project : Ekspedisi Student Clip, Serial Musical Drama, School Rock. Dan berbagai variasi Student Music Entertainment : Genk Match , SMTV Akustik , SMTV Urban, dan Chart SMTV 123 (the best 1 to 23). SMTV tayang di berbagai kota melalui jaringan Afiliasi Televisi Lokal se Indonesia dan jaringan TV edukasi yang mendukung program.
Juga tayang di TV Cable manca negara mendukung pesan Indonesia Tourism and Better World.
Berbagai program menarik yang dirasakan langsung oleh para “talents” yakni program Qbeat Student Camp&Ekspedisi dan program new release song with SMTV .Lebih jauh klik http://SMTVINDONESIA.COM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar