Visual Art Exhibition; "Ranah Seni TENGGARA"
Waktu Mulai:
20 Mei 2010 jam 19:00
Waktu Selesai:25 Mei 2010 jam 23:00
Tempat:Taman Budaya Yogyakarta ( T B Y )
Nama Jalan:jl. Sri wedani No.1
Kota/Daerah:Yogyakarta, Indonesia
pameran dan lounching kelompok TENGGARA yang mencoba menterjemakan sebuah komunitas dalam karya senirupa.
komunitas, di terjemahkan menjadi semacam sebuah kampung atau komplek perumahan yang terdiri dari jajaran rumah rumah milik personal yang kemudian secara otomatis terbentuk sebuah kelompok dan mempunyai kesepakatan-kesepakatan yang membentuk sebuah suasana dan lingkungan yang nyaman untuk di tinggali para penghuninya maupun memberikan kenyamanan kepada para tamu yang datang berkunjung.
komunitas merupakan alamat ke 2 setelah rumah tangga, dimana untuk membuat identifikasi dan ruang data bila ada yang mencari nama orang -orang yang ada dalam komunitas tersebut.
apakah komunitas sebenarnya di perlukan untuk seorang seniman?
ataukan hanya sebagai ruang transit, setelah mendapatkan kendaraan baru tempat transit itupun di tinggalkan?
selamat datang di Pameran Senirupa " Ranah Seni TENGGARA"
AGUS BAQUL PURNOMO,DADI SETIYADI,HERIPURWANTO,LUDI ASTAGHIS,JANURI,SAFTARI,SUMBUL PRANOWO,SURYADI SUYAMTINA, dan YAKSA AGUS
20 -26 mei 2010.
TAMAN BUDAYA YOGYAKARTA
JL.Sriwedani No.1 Yogyakarta Indonesia
pembukaan pameran pada ;
20 Mei 2010 dan di buka oleh Bp. Suwarno Wisetrotomo.
mc: Ican Harem cangkang serigala.
performance art : Alim Bachtiar sanggar suwung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar